Jumat, 24 Agustus 2012
Wenger cari club buat Walcott
Sebelum bursa transfer musim panas memasuki deadline Arsene Wenger disebut sedang mencari pembeli bagi Theo Walcott.
Namanya sang winger disiapkan sebagai nama besar ketiga yang akan keluar dari Arsenal awal musim ini. Ia tak rela Walcott pergi dengan gratis akhir musim nanti.
Walcott kontraknya tersisa satu musim saja, jika tak dijual sekarang The Gunners bakal tak mendapat uang sepeser pun.
Maka dari itu Wenger ingin pria yang belum kunjung mau teken kontrak baru itu dijual saja. Agar setidaknya Walcott menghasilkan cash (uang) bagi The Gunners.
Theo disebutkan akan coba ditawarkan kepada Chelsea atau Liverpool. Sebab dua klub ini yang sebelumnya membidik alumni Southampton tersebut.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar